SEMARANG - Ketua Pimpinan Wilayah (PW) Fatayat Nahdlatul Ulama Jawa Tengah Hj Tazkiyatul Muthmainnah mengatakan konfercab bukan sekedar momen pergantian pemimpin, melainkan juga ajang penuangkan ide-ide cemerlang seperti konsep-konsep pemberdayaan perempuan dari semua aspek baik kesehatan, ekonomi, pendidikan politik,...
Semarang- Kitab Mambaus Sa’adah (Telaga Kebahagiaan untuk Relasi Pernikahan) karya KH. Faqihuddin Abdul Qodir merupakan salah satu kitab kuning yang memiliki landasan Islam dalam membangun rumah tangga yang adil. Pasalnya, budaya patriarkhi dalam rumah tangga muslim masih sangat kuat di masyarakat.
Untuk...
SEMARANG. PW Fatayat NU Kebumen menggelar Latihan Kader Lanjut pada Sabtu-Minggu (1-2 Desember 2018), di Pondok Pesantren AL Muttaqin Muktisari Kebumen. Acara yang diikuti oleh pengurus Cabang dan Pengurus Anak Cabang ini diharapkan mampu mencetak kader milenial yang kreatif,...
TEGAL. PC Fatayat NU Kab.Tegal menggelar Training Of Trainer pada Sabtu-Minggu (27-28 Oktober 2018), di Hotel Riez Tegal. Acara yang diikuti oleh pengurus Cabang ini diharapkan mampu mencetak trainer-trainer handal yang mampu menjadi agen perubahan dalam menanamkan nilai-nilai ke...
SEMARANG - Kuota perempuan 30 persen dalam penyusunan Daftar Calon Tetap (DCT) Pemilu 2019 bukanlah jatah dari Pemerintah. Melainkan harus dijemput dengan kerja keras, dedikasi dan perjuangan yang tidak mudah, sehingga posisi kuota 30 persen perempuan tetap bertahan hingga...
SEMARANG - PW Fatayat NU Jawa Tengah meresmikan Ikatan Hafidzah Fatayat (IHF), Ahad (20/10/2018) siang, bertempat di Masjid Agung Jawa Tengah (MAJT).
Launching IHF Fatayat NU Jawa Tengah yang diawali dengan kegiatan Khotmil Quran ini digelar bersamaan dengan Peringatan Hari...